Protokol keamanan jaringan saat ini sudah berkembang pesat. Salah satu yang sering digunakan adalah WPA. Pada mikrotik WPA hampir selalu digunakan untuk memberikan password terhadap client yang akan terkoneksi kepada perangkat tersebut. Pada post ini saya hanya akan memadukan dengan post PTMP yang bisa di baca disini.
Sekarang kita langsung masuk ke konfigurasinya.
SISI AP
- Masuk ke menu security profile untuk membuat yang baru dan disetting dengan protokol WPA.
- Setting pada wireless AP untuk menggunakan security profile yang sudah kita buat tadi/
SISI STATION 1
- Buat security profile seperti di sisi AP tadi dengan menggunakan password yang sama seperti yang kita setting di AP.
- Lalu pasangkan security profile WPA tersebut di wireless yang terkoneksi ke AP dan tunggu sebentar. Maka akan segera running.
SISI STATION 2
- Buat security profile yang sama seperti tadi dan dengan password yang sama juga.
SELESAI
Demikian yang dapat saya sampaikan,terimakasih sudah membaca.Wassalam...
0 Response to "WPA MIKROTIK"
Posting Komentar